Memahami Kinerja Panel Surya di Musim Hujan

Sebagai pionir industri teknologi, INTI berkomitmen memberikan edukasi yang tepat mengenai Energi Baru Terbarukan (EBT). Salah satu pertanyaan yang sering muncul adalah : "Apakah panel surya tidak berfungsi saat hujan?"

Jawabannya adalah MITOS.

Secara teknis, panel surya bekerja berdasarkan intensitas cahaya, bukan panas matahari. Meskipun intensitas cahaya menurun saat mendung, sistem PLTS modern tetap mampu mengonversi energi untuk kebutuhan domestik maupun industri.

Mari dukung transisi energi Indonesia bersama solusi cerdas dari INTI.


"Panel Surya Tidak Berfungsi Saat Hujan, Mitos atau Fakta?"   |   Dibaca 30 kali   |   0 Komentar    |   Login untuk berkomentar   

Komentar