Dikirim pada 2017-10-30 21:55:37 Oleh purel
Selasa, 24 Oktober 2017 PT INTI mendapat kunjungan dari Tim Pengawasan Produksi & Pemeriksaan dan Tim Penerimaan Hasil Pekerjaan First Article Jaringan Komunikasi Internet Protokol (IP) Ditjen Pothan Kemhan Program Bantekindhan yang diterima oleh Tim SBU DDS di Ruang Rapat Lantai 9. Kunjungan ini bertujuan untuk membahas kerjasama Litbang AU dan PT INTI dalam First Article Jaringan Komunikasi IP Bangtekindhan. (Purel)